-Dinas PMK, PP dan PA Kota Sibolga lakukan kunjungan kerja dengan pemberian konseling kepada warga yang terkena penganiayaan kekerasan terhadap perempuan, Sibolga (28/12/2018) pagi
Korban adalah Salah seorang warga Kota Sibolga (f) 20 Tahun yang miliki pendidikan terahir hanya di bangku SD kelas 1 yang masih kesulitan dalam mengenal huruf dan angka, kegiatan keseharianya adalah memjaga rumah dan adik bungsunya. dikarnakan adanya tindak kekerasan terhadap perempuan Dinas PMK, PP dan PA Kota Sibolga serta pengurus P2TP2A Kota Sibolga akan berikan, konseling, motivasi dan pemberian rewart kepada warga yang terkena penganiayaan kekerasan terhadap perempuan.
Kepala Dinas PMK, PP dan PA Kota Sibolga Nuraisyah SKM menyampaikan, kedatangan tim dari Dinas PMK, PP dan PA Kota Sibolga serta pengurus P2TP2A Kota Sibolga disambut hangat korban dan keluraganya, dia juga merespon jawaban dengan jelas dan raut wajah juga tampak senang.
" Korban sudah berusah untuk tetap semangat dalam menjalani kehidupan sehari-hari dan lebih waspada lagi kepada orang asing terutama dalam keadaan rumah sepi," ujarnya,
lebih jelas dirinya menyampaikan, kita juga memberikan konseling, rewart dan motivasi agar lebi semngat dalam menjalani kehidupan sehari-hari kita juga sangat berharap korban di berikan pendidikan yang layak atau kegiatan yang mengasa fikiran atau otak dan daya kreatifitasnya.
" kita juga menharapkan korban di berikan seperti menjahit,melukis, membuat kerajinan tangan, atau kegaiatan yang bermamfaat agar supaya korban bisa lebih maju dan berani dalam menghapi permasalahan hidup serta dapat membantu kehidupan keluaraganya," harapnya.
Dalam kegiatan tersebut di hadiri oleh ,Kepala Dinas Pemberdayaan dan perlindungan anak Nuraisyah SKM, Kepala bidang,Kasi, Kasub, Ketua P2TP2A, Anggota dinas permberdayaan dan perlindungan anak dan Narasumber,Piskolok Kota Sibolga Shoffa Malini M.Psi. (01.s)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar